Hipnosis adalah suatu kondisi
mental (menurut state theory) atau diberlakukan nya peran
imajinatif (menurut non-state
theory)[1][2][3][4]
Orang yang melakukan proses hipnosis (memberikan sugesti) terhadap
subjek disebut hipnotis (bahasa inggris:hypnotist).
Hipnosis biasanya disebabkan oleh prosedur yang dikenal sebagai
induksi hipnosis, yang umumnya terdiri dari rangkaian panjang
instruksi awal dan Sugesti.[5] Sugesti
hipnosis dapat disampaikan oleh seorang hipnotis di hadapan subjek,
atau mungkin dilakukan sendiri oleh subjek (Self-hipnosis).
Penggunaan hipnosis untuk
terapi disebut hipnoterapi, sedangkan penggunaannya sebagai
bentuk hiburan bagi penonton dikenal sebagai Stage hipnosis.
Ilustrasi abad ke-18 dari Richard Bergh yang terdapat di Museum Nasional Stockholm yang menggambar kan seorang wanita Eropa yang sedang di hipnotis
Daftar Isi:
00. Archive
01. Definisi Hipnosis
02. Sejarah hipnosis
03. Istilah
05. Proses hipnotis
06. Rujukan
07. Pranala luar